Untuk Pengusaha dan Pelanggan Korporasi
Untuk mendukung pengembangan bisnis pelanggan, CFI menyediakan fasilitas pembiayaan berupa:
-
Peralatan seperti Genset, Kompresor, Kapal, Truk, dan Alat Berat seperti Excavator, Bulldozer Motor Grader, Forklift dll
-
Mesin Mesin Industri seperti Mesin Percetakan, Mesin Tekstil, Packaging, Assembling Machinesdan Plastic Molding
-
Kendaraan, baik kendaraan penumpang ataupun SUV untuk mendukung operasional para pelanggan
-
Properti, seperti Pabrik, Gudang, Ruko, Perkantoran dsb
Jenis-Jenis Fasilitas
Sewa Pembiayaan
Fasilitas pembiayaan untuk pengadaan barang modal yang akan digunakan oleh pelanggan dengan pembayaran secara angsuran
Jual dan Sewa Balik
Fasilitas pembiayaan dengan menjual barang modal yang dimiliki oleh Pelanggan kepada CFI dan mendapatkan sewa balik atas barang yang sama
Anjak Piutang dengan Pemberian Jaminan dari Penjual Piutang
Fasilitas Pembiayaan atas pembelian tagihan-tagihan klien pelanggan oleh CFI dengan hak menagih secara langsung kepada klien pelanggan
Anjak Piutang Tanpa Pemberian Jaminan dari Penjual Piutang
Fasilitas Pembiayaan atas pembelian tagihan-tagihan klien pelanggan oleh CFI dengan hak menagih secara langsung kepada pelanggan klien, Jangka waktu pembiayaan paling lama 2 tahun
Pembelian dengan Pembayaran Secara Angsuran
Fasilitas pembiayaan untuk pengadaan barang ataupun jasa yang akan digunakan oleh pelanggan dengan pembayaran secara angsuran