
Pengumuman Lelang I (Pertama)
PT. Clemont Finance Indonesia selaku Pemegang Hak Tanggungan Pertama berdasarkan Pasal 6 Undang-Undang Eksekusi Hak Tanggungan akan melaksanakan penjualan lelang dimuka umum melalui Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Jakarta V, terhadap barang jaminan hutang Debitur atas nama :
PT.Inbody Corp Indonesia berupa:
1 (satu) unit Satuan Rumah Susun dan segala turutan yang melekat diatasnya sesuai dengan SHMSRS No.310 seluas 122 m2, a.n PT INBODY CORP INDONESIA terletak di Rumah Susun Komersial Campuran Apartemen 1 Park Residances Jalan Taman Gandaria lantai 16 No.B.16 E Tower E, Kelurahan Kramat Pela, Kecamatan Kebayoran Baru, Kota Administrasi Jakarta Selatan, Provinsi Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta
Dijual dengan Nilai limit Rp 2,500,000,000 dan Uang jaminan Rp 500,000,000
Read More
Clemont Finance sebagai Satu dari Lima Perusahaan Pembiayaan Terbaik Tahun 2024
Asosiasi Perusahaan Pembiayaan Indonesia (APPI) membership Meeting and Appreciation 2024 pada tanggal 5 Desember 2024 di Sheraton Grand Hotel, Gandaria, Jakarta
APPI Awards merupakan ajang tahunan APPI untuk memberikan penghargaan kepada anggota multifinance APPI.
Read More
Corporate Social Contribution (CSC)
Bangkitkan Jiwa Wirausaha
Yayasan Korindo & Clemont Finance Gelar Youth Enterpreneurship Program
Kegiatan wirausaha memiliki peran yang sangat besar dalam membentuk masa depan ekonomi, dan generasi muda adalah kunci untuk membuka potensi tersebut. Namun wirausahawan muda masih memiliki beberapa tantangan dalam mengembangkan usahanya
Read More
Kick Off Meeting Clemont Finance periode 2024-2025
01-02 November 2024 di Hotel Mason Pine Bandung
Growth in Stability
Kami baru-baru ini mengadakan pertemuan awal yang menginspirasi. Kami menetapkan tujuan yang tinggi untuk tahun 2025 melalui pertemuan strategis, penetapan visi, mendalami rencana masa depan yang menarik, dan menetapkan tujuan perusahaan yang ambisius
Read More
Bulan Inklusi Keuangan 2024
Minggu lalu, 19 Oktober 2024, Clemont Finance Indonesia dengan bangga mempersembahkan “Akses Keuangan Inklusif Wujudkan Masyarakat Produktif” dengan bentuk kegiatan Penjualan Produk Berinsentif di Cabang BSD yang dihadiri oleh agen, mitra asuransi, dan supplier.
Read More
Peresmian Kantor Cabang Cibinong
Pada hari Kamis 10 Oktober 2024, PT Clemont Finance Indonesia telah meresmikan dan membuka Kantor Cabang yang beralamat di Ruko Cibinong City Center Blok F2 Jln Tegar Beriman Cibinong Bogor - Jawa Barat 16911
Read More
People Experience program 2024 dengan Tema “Romantic Vietnam”
Mendokumentasikan hal-hal penting dari People Experience 2024 di Vietnam 26-29 September 2024
Mengusung tema Romantic Vietnam, tujuan kami adalah menjalin ikatan dan persatuan yang lebih kuat di antara tim
Read More
Peresmian Kantor Cabang BSD
Pada hari Senin 09 September 2024, PT Clemont Finance Indonesia telah meresmikan dan membuka Kantor Cabang yang beralamat di Komplek Ruko BSD Junction Blok A No 1 Jln Raya Pahlawan Seribu, Bumi Serpong Damai Kota Tangerang Selatan - Banten
Read More
Peresmian Kantor Cabang Bekasi
Pada hari Rabu 28 Agustus 2024, PT Clemont Finance Indonesia telah meresmikan dan membuka Kantor Cabang yang beralamat di Komplek Ruko Emerald Commercial Summarecon Bekasi, Blok UC Nomor 15, Kel. Marga Mulya, Kec. Bekasi Utara, Provinsi Jawa Barat
Read More
Partisipasi PT Clemont Finance Indonesia dalam penyelenggaran donor darah Korindo Group 2024
Partisipasi, PT Clemont Finance Indonesia dalam penyelenggaran donor darah Korindo Group 2024Dalam tema "Be a reason for someone smile, let’s donate blood" yang diselenggarakan oleh Korindo Grup.", yang dilaksanakan pada Kamis, 21 Juni 2024
Read More
Clemont Finance Berhasil Mendapatkan Penghargaan sebagai "The Excellent Performance Multifinance"
PT Clemont Finance Indonesia, kembali berhasil mendapatkan penghargaan sebagai “The Excellent Performance Multifinance Company 2024” pada ajang “Infobank Multifinance Award 2024”.
Read More
Laporan Keuangan Berkelanjutan Tahun 2023
Laporan Keuangan Berkelanjutan Tahun 2023 PT. Clemont Fiannce Indonesia
Read More